IMG_5661
IMG_5662

Informasi Proyek

 

Bollard pembatas jalan merupakan salah satu alat safety bagi pejalan kaki dijalan raya. Fungsi bollard ini untuk menjaga pejalan kaki dari bahaya kendaraan mobil di jalan. Pada kesempatan ini Subur Jaya Logam di berikan Amanah untuk membuat Bollard pembatas Jalan di Kabupaten Tangerang Selatan. Seperti apa bentuk dan desainnya mari kita cek..

Bollard pembatas kabupaten Tangerang Selatan merupakan salah satu  karya dari Subur Jaya Logam. Dengan bahan dasar material besi cor logam. Sedangkan tinggi bollard ini kurang lebih 100 cm dengan desain yang simple dan estetik. Untuk warna yang digunakan adalah perpaduan warna hitam dan gold. Kemudian finisihing nya menggunakan cat yang berkualitas sehingga tahan dari cuaca panas dan hujan. Tentunya dengan perpaduan warna bollard antara hitam dan gold akan memberikan Kecerahan Cahaya di malam hari.

Bollard pembatas jalan ini akan dipasang disepanjang jalan Kabupaten Tangerang Selatan. Dengan ada nya Bollard ini tentu akan memberikan rasa nyaman dan safety bagi masyarakat dan wisatawan yang berkunjung. Tidak hanya sebagai pembatas jalan namun bollard ini bisa untuk memperindah jalan raya. Selain itu bollard menjadi salah satu fasilitas publik yang diberikan oleh pemerintah kabupaten kepada masyarakat. Subur Jaya logam memiliki tenaga ahli dan berpengalaman dalam bidang pengecoran besi logam ini sehingga hasil karya tidak perlu diragukan lagi.

Bagi anda para pengusaha wisata dan instansi pemerintah kota maupun daerah yang ingin memesan Bollard pembatas jalan secara custom dapat mengubungi Subur Jaya Logam. Konsultasikan kebutuhan anda untuk mendapatkan penawaran menarik dari Subur Jaya Logam.

Subur Jaya Logam senantiasa berinovasi dan berkembang dalam pengelolaan tata ruang publik dan pedestrian kota.

Bingung mau cari Bollard pembatas Jalan yang antik dan elegan?? Subur Jaya Logam Solusinya.